Puisiku Berteduh di Tubuh Waktu
Judul : Puisiku Berteduh di Tubuh Waktu Pengarang : Halimatus Sa’diyah Ukuran : 14×20 cm Jenis Cover : softcover Harga : Rp. 69. 000 Blurb : Waktu, dalam buku ini, tidak sekadar menjadi latar atau penanda peristiwa. Ia hadir sebagai tubuh yang menampung kisah, menjadi tempat berteduh bagi puisi yang lahir dari pergulatan perasaan dan …